image

Kamis, 22 Juni 2023 16:52

News

Mahasiswa Teknik Industri Udinus Melaksanakan Kunjungan Industri Ke Salah Satu Perusahaan Jepang

Himpunan Mahasiswa Teknik Industri (HMTIn) Universitas Dian Nuswantoro Semarang melaksanakan kunjungan Industri. Kunjungan Industri dilaksanakan pada tanggal 19-21 Juni 2023. Pada kunjungan industri kali ini pilihan utama sebagai tujuannya, yakni PT Amerta Indah Otsuka dan Pabrik Bolu Susu Lembang. Kunjungan Industri yang diperkirakan 3 hari tersebut didampingi oleh dua orang dosen prodi Teknik Industri yakni Ir. Nur Islahudin M.T. dan Bapak Safarudin Ramdhani ST, M.T, kunjungan industri kali ini diikuti oleh 88 peserta dari jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik.

Kunjungan pertama dilakukan di PT Amerta Indah Otsuka Sukabumi. PT Amerta Indah Otsuka yang merupakan produsen dari minuman Pocari Sweat, Ion Water, Oronamin C dan Soyjoy. Sejak memasuki gerbang perusahaan ini mahasiswa mendapat banyak pembelajaran, mulai dari kebersihan, kedisiplinan, keteraturan, keramahan serta hal lain.  Selanjutnya mahasiswa mendapat penjelasan tentang profile PT Amerta Indah Otsuka dan proses produksi pocari sweat maupun produk lain yang diproduksi. Suasana santai didukung dengan desain ruangan yang menarik serta animasi proses produksi yang ditayangkan mampu membuat suasana diskusi menjadi sangat menarik. Mahasiswa sangat antusias mengajukan pertanyaan untuk menjawab rasa ingin tahu mereka. Setelah semua pertanyaan terjawab, tiba saatnya untuk melihat secara langsung proses produksi minuman isotonic ini. Di PT Amerta Indah Otsuka ini proses produksi hanya dapat dilihat melalui koridor yang sudah disediakan dengan aturan tidak boleh mengambil foto apapun. Setelah melihat proses produksi mahasiswa mendapatkan sebuah pin biru yang bertuliskan pocari sweat dan kemudian para mahasiswa masuk ke satu ruangan 3D untuk bermain game yang bertujuan untuk melatih pengetahuan peserta tentang pocari sweat dan juga kebersamaan antar peserta. Setelah keluar ruangan tersebut peserta mendapatkan sebotol pocari sweat yang diambil langsung dari fending machine dan juga satu goodie bag berisi produk dari PT Amerta Indah Otsuka.

Kunjungan kedua dilakukan di Pabrik Bolu Susu Lembang. Bolu Susu Lembang adalah salah satu produk kuliner kota Bandung, sebagai oleh – oleh khas yang tersohor. Mahasiswa diperlihatkan bagaimana proses produksi beberapa produk yang dibuat. Dari mulai bahan yang digunakan, alat yang dipakai dan juga proses pembuatan. Mahasiswa dibagi menjadi 3 kelompok untuk bergantian masuk ke dalam ruangan proses produksi.

Dosen pendamping pada kegiatan Kunjungan Industri 2023 ini yaitu Bapak Ir. Nur Islahudin M.T. mengatakan bahwa kegiatan Kunjungan Industri ini membantu mahasiswa menambah pengalaman secara langsung di lingkungan industri yang dimana selama ini mahasiswa hanya mendapatkan teori di lingkungan kampus.

“Kesan kami selaku dosen pendamping sekaligus dosen pengampu MK proses manufaktur, mahasiswa dapat melihat secara langsung proses-proses manufaktur yang ada diindustri, jadi menambah pemahaman mahasiswa dari proses-proses tersebut. yang biasanya mahasiswa hanya mendapatkan teori saja dari dosen dengan program ini mahasiswa lebih lengkap pemahamannya karena dapat secara langsung melihat proses-proses yang ada di industri. Selain dari segi teknis mahasiswa juga di perkenalkan budaya dari masing-masing perusahaan sehingga dapat menambah wawasan mahasiswa yang berkaitan dengan strategi dari suatu bisnis usaha perusahaan.”, ungkap beliau.

Let's join UDINUS!

Udinus for a brighter future.

Join Us !

Featured Programs

image

Penarikan Mahasiswa Magang Teknik Biomedis Udinus di Pt. Zenith Allmart Precisindo

Presentasi hasil magang mahasiswa di PT Zenith Allmart Precisindo sebelum penarikan mahasiswa dari program MBKM. Selama 4 bulan ...
image

Autonomous Walker - Karya Mahasiswa Teknik Biomedis yang Lolos Investor Engagement pada Program Wirausaha Merdeka (WMK) 2023

Tim Autonomous Walker - Fakultas Teknik Udinus lolos ke tahap investor engagement pada Program Wirausaha Merdeka (WMK) 2023 yang ...
image

Kolaborasi Riset BRIN - FT UDINUS

Sidang Tugas Akhir mahasiswa Teknik Biomedis - Fakultas Teknik Udinus yang merupakan hasil kerjasama dengan BRIN (Badan Riset da ...
image

Kolaborasi Riset BRIN - Fakultas Teknik UDINUS

Sidang Tugas Akhir mahasiswa Teknik Biomedis - Melalui Beasiswa Bantuan Riset Talenta Riset dan Inovasi (BARISTA), dua maha ...
image

Capstone Design Expo - Pameran Produk Tugas Akhir Mahasiswa Teknik Biomedis Udinus

PAMERAN PRODUK CAPSTONE DESIGN TEKNIK BIOMEDIS 2024 Selasa, 20 Februari 2024, telah dibuka Capstone Design Expo - Pameran Produ ...
image

[Day 2] Capstone Design Expo - Stakeholder Mengunjungi dan Menguji Produk Tugas Akhir Mahasiswa

Rabu, 21 Februari 2024, hari ke-2 Pameran Produk Tugas Akhir Mahasiswa Teknik Biomedis Udinus dihadiri oleh beberapa stakeholder ...
image

[Day 3] Capstone Design Expo - Penutupan sekaligus Pengumuman Stand Expo Terbaik

Kamis, 22 Februari 2024 adalah penutupan Capstone Design Expo Teknik Biomedis Udinus. Serangkaian acara telah dilaksanakan, mula ...
image

Produk Kedaireka Teknik Biomedis Udinus pada Business Matching Belanja Produk Dalam Negeri 2024

(04/03/2024) Fakultas Teknik Universitas Dian Nuswantoro Semarang berkesempatan untuk diundang pada acara Business Matching Bela ...
image

SMART WALKER - Karya Mahasiswa BME Udinus pada Pameran Produk Inovasi (KRENOVA) 2024

SMART WALKER Salah satu karya mahasiswa BME ikut serta pameran produk inovasi Krenova dalam rangka memperingati Hari Lahir Panc ...
image

"Smart Walker" mewakili Kota Semarang pada Ajang KRENOVA Tingkat Jawa Tengah 2024

Salam Inovasi. Saat ini Kota Semarang sedang mengirimkan perwakilannya dalam ajang KRENOVA Jawa Tengah 2024. Mari dukung inovasi ...
image

Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur RPL Teknik Biomedis 2024

"Peluang Bagi Nakes, Meraih Gelar Sarjana Teknik Biomedis" Pendaftaran Mahasiswa Baru Program Studi Teknik Biomedis Fakultas Te ...
image

Belinda Anastasia, mahasiswa Teknik Biomedis, Juara 1 lagi!

Mahasiswa Progdi Teknik Biomedis - Fakultas Teknik Udinus, Belinda Anastasia, meraih Juara 1 Kyorugi Senior Putri Under 62kg pad ...
image

Nisa Rosafina on IRIFair 2024

Halo teman teman! saya Nisa Rosafina Amitasari, Teknik Biomedis, Universitas Dian Nuswantoro angkatan 2020 ikut serta dalam aja ...
image

Magang Industri MBKM Teknik Biomedis di PT. IDS Medical Systems Indonesia

  Pada hari Kamis/5 September 2024, telah dilaksanakan serah terima Mahasiswa MBKM Magang Industri Fakultas Teknik di PT. ...
image

Magang Industri MBKM di IMERI FKUI

Pada hari Jumat/6 September 2024, telah dilaksanakan serah terima Mahasiswa MBKM Magang Industri Fakultas Teknik di IMERI Fakult ...
image

Diseminasi Pengukuran Kepuasan Para Pemangku Kepentingan Pengguna Lulusan dan Mitra Industri

Pada tanggal 31 Mei 2023, telah dilaksanakan Diseminasi Pengukuran Kepuasan Para Pemangku Kepentingan Pengguna Lulusan dan Mitra ...
image

Pendampingan dan Evaluasi penggunaan Kaki Prosthetic (PFTF)

Proses pendampingan dan evaluasi prosthetic foot untuk pengguna transfemoral dilakukan mulai tanggal 23 Maret 2024 hingga tangga ...
image

Calon Wisudawan Program Studi Teknik Biomedis Berkesempatan Mengikuti Interview Kerja dengan Perusahaan Alat Kesehatan

Selasa, 04 Februari 2025, Program Studi Teknik Biomedis Fakultas Teknik Universitas Dian Nuswantoro bersama Gakeslab Jawa Tengah ...
image

Mahasiswa Teknik Biomedis Berhasil Menyelesaikan Capstone Design Project dan Siap Gelar Produk

Total 14 mahasiswa Program Studi Teknik Biomedis Fakultas Teknik Udinus angakatan 2021 berhasil menyelesaikan capstone design pr ...
image

Related Articles

Sabtu, 02 Desember 2023 09:58

Penarikan Mahasiswa Magang Teknik Biomedis Udinus di Pt. Zenith Allmart Precisindo

Senin, 04 Desember 2023 08:08

Autonomous Walker - Karya Mahasiswa Teknik Biomedis yang Lolos Investor Engagement pada Program Wirausaha Merdeka (WMK) 2023

Tim Autonomous Walker - Fakultas Teknik Udinus lolos ke tahap investor engagement pada Program Wirausaha Me ...

Kamis, 18 Januari 2024 12:52

Kolaborasi Riset BRIN - FT UDINUS

Sidang Tugas Akhir mahasiswa Teknik Biomedis - Fakultas Teknik Udinus yang merupakan hasil kerja ...

Kamis, 22 Februari 2024 09:00

[Day 2] Capstone Design Expo - Stakeholder Mengunjungi dan Menguji Produk Tugas Akhir Mahasiswa

Rabu, 21 Februari 2024, hari ke-2 Pameran Produk Tugas Akhir Mahasiswa Teknik Biomedis Udinus di ...

Jumat, 14 Juni 2024 15:24

"Smart Walker" mewakili Kota Semarang pada Ajang KRENOVA Tingkat Jawa Tengah 2024

Salam Inovasi. Saat ini Kota Semarang sedang mengirimkan perwakil ...

Kamis, 01 Agustus 2024 09:40

Penerimaan Mahasiswa Baru Jalur RPL Teknik Biomedis 2024

"Peluang Bagi Nake ...

Jumat, 09 Agustus 2024 07:35

Belinda Anastasia, mahasiswa Teknik Biomedis, Juara 1 lagi!

Jumat, 09 Agustus 2024 08:33

Nisa Rosafina on IRIFair 2024

Halo teman teman!

Jumat, 06 September 2024 10:00

Magang Industri MBKM Teknik Biomedis di PT. IDS Medical Systems Indonesia

 

Jumat, 06 September 2024 10:05

Magang Industri MBKM di IMERI FKUI

Pada hari Jumat/6 S ...

Rabu, 20 November 2024 13:46

Diseminasi Pengukuran Kepuasan Para Pemangku Kepentingan Pengguna Lulusan dan Mitra Industri

Pada tanggal 31 Mei 2023, telah dilaksanakan Diseminasi Pengukura ...

Selasa, 07 Januari 2025 13:15

Pendampingan dan Evaluasi penggunaan Kaki Prosthetic (PFTF)

Proses pendampingan dan evaluasi prosthetic foot untuk pengguna transfemoral dilakukan mulai tan ...

Universitas Dian Nuswantoro — Fakultas Teknik

For a Better Future